Sumber : Google |
Lalola Easter Kaban nama yang sangat menarik perhatian saya setelah menonton chanel youtube Mata Najwa episode “Muda Bersuara”.
Pembawaannya
yang tenang, bahasa yang digunakan tepat, to the point
sangat jelas apa yang disampaikan, santun dan berwibawa.
Di kalangan
aktivis atau pegiat antikorupsi, nama Lalola Easter Kaban cukup vokal
menyuarakan antikorupsi di berbagai media. Alumni Fakustas Hukum Universitas
Katolik Parahyangan ini juga menjabat sebagai Koordinator Divisi hukum
dan peradilan monitoring Indonesia Corruption Watch (ICW). Indonesia Corruption Watch atau disingkat ICW adalah sebuah organisasi non-pemerintah (NGO) yang mempunyai misi untuk mengawasi dan
melaporkan kepada publik mengenai aksi korupsi yang terjadi di Indonesia.
Dari
sini saya melihat bahwa wawasan perempuan lebih luas, perpaduan antara perasaan
dan logika, sering kali perempuan di artikan sebagai manusia yang baperan lebih
menggunakan hati, tapi ketika logika dan perasaan di gabungkan dengan baik dan
benar maka lahirlah perempuan dengan wawasan yang luas, tata cara bicara yang
baik, beda dengan lelaki hanya melihat lurus menggunakan logika.
Tonton juga Chanel
Youtube Mata Najwa episode Muda Bersuara :
Part 1 - https://bit.ly/2Zvfww7
Part 2 - https://bit.ly/3nz9BP1
Part 3 - https://bit.ly/3jHOOrz
Part 4 - https://bit.ly/2ZwcRSQ
Part 5 - https://bit.ly/2XOS4JQ
Part 6 - https://bit.ly/3nC2WUd
Part 7 - https://bit.ly/3jL2u5b
Komentar
Posting Komentar